Prediksi Espanyol vs Atheltic Bilbao. Dengan bermodalkan 2 kali kemenangan beruntun Athletic Bilbao akan melawat ke stadion Estadi Cornellà, El Prat, menghadapi tuan rumah Espanyol, pada Jornada ke-34 La Lida Spanyol musim ini.
Sementara bagi tuan rumah Espanyol hasil buruk yang diterima dari beberapa kali pertandingan terakhirnya, berharap saat inilah sebagai awal kebangkitan untuk bisa menyelesaikan 5 sisa pertandingannya di musim ini dengan kemenangan.
Dengan berharap terjegalnya tim-tim yang ada diatasnya dalam sisa laganya, bukan tidak mungkin membawa Espanyol ke arah zona Europa musim depan.
Berada di peringkat kedelapan klasemen Primera Liga Spanyol dan Espanyol masih berpeluang merebut tiket Liga Europa musim depan.
Sementara Athletic Bilbao saat ini berada di peringkat keenam klasemen. Misi Bilbao di Cornella-el Prat adalah mempertahankan posisi di zona Liga Europa serta terus memberikan tekanan terhadap Villarreal di zona Liga Champions.
Jika dibandingkan paruh pertama musim, penampilan Espanyol menurun drastis. Selain tidak pernah menang dalam lima penampilan terakhir, Espanyol merasakan empat kali kekalahan kandang sejak pergantian tahun.
Untuk pertandingan ini, Espanyol dipastikan tidak akan menurunkan Javi Lopez yang terkena sanksi akumulasi kartu, sedangkan Aldo Duscher dan David Garcia masih absen akibat cedera.
Dipastikan Athletic Bilbao tak akan memasang bek Mikel San Jose yang harus absen karena cedera, begitu pula dengan Ander Iturraspe dan Gorka Iraizoz.
Espanyol tak terkalahkan dalam 12 pertandingan terakhir di kandang sendiri saat menjamu Athletic Bilbao. Kemenangan terakhir Athletic Bilbao di markas Espanyol terjadi pada kompetisi musim 1997/98 dengan skor 1-0.
Athletic Bilbao tidak memiliki pertahanan yang baik, bahkan sudah kebobolan 30 gol dalam 16 penampilan tandangnya di musim ini. Bahkan Athletic Bilbao menjadi salah satu yang terburuk di antara tim sepuluh besar klasemen.
Head to Head Espanyol vs Athletic Bilbao :
12 Des 2010 (LL) Athletic Bilbao 2 - 1 Espanyol
31 Jan 2010 (LL) Espanyol 1 - 0 Athletic Bilbao
31 Agu 2009 (LL) Athletic Bilbao 1 - 0 Espanyol
18 Mei 2009 (LL) Espanyol 1 - 0 Athletic Bilbao
05 Jan 2009 (LL) Athletic Bilbao 1 - 1 Espanyol
Lima Pertandingan Terakhir Espanyol :
24 Apr 2011 (LL) Sporting Gijón 1 - 0 Espanyol
18 Apr 2011 (LL) Espanyol 2 - 2 Atlético Madrid
10 Apr 2011 (LL) Hercules 0 - 0 Espanyol
03 Apr 2011 (LL) Espanyol 1 - 2 Racing Santander
20 Mar 2011 (LL) Málaga 2 - 0 Espanyol
Lima Pertandingan Terakhir Athletic Bilbao :
24 Apr 2011 (LL) Athletic Bilbao 2 - 1 Real Sociedad
18 Apr 2011 (LL) Osasuna 1 - 2 Athletic Bilbao
09 Apr 2011 (LL) Athletic Bilbao 0 - 3 Real Madrid
05 Apr 2011 (LL) Almeria 1 - 3 Athletic Bilbao
21 Mar 2011 (LL) Athletic Bilbao 0 - 1 Villarreal
Prediksi susunan dan formasi Espanyol vs Atheltic Bilbao:
Espanyol (4-4-2) : Carlos Kameni; Ernesto Galan, Javier Chica, Raul Rodriguez, Jordi Amat; Javi Marquez, Jose Baena, Jose Callejon, Verdu; Luis Garcia, Pablo Osvaldo.
Athletic Bilbao (4-4-2) : Gorka Iraizoz; Andoni Iraola, Borja Elkiza, Fernando Amorebieta, Koikili del Campo; Javi Martinez, Carlos Gurpegi, Markel Susaeta, Igor Gabilondo; Iker Muniain, Fernando Llorente.
Prediksi skor pertandingan Espanyol vs Athletic Bilbao : Espanyol menang dengan skor 2-1. Pertandingan Espanyol vs Athletic Bilbao disiarkan LIVE di TV One pada tanggal 3 Mei 2011, pukul 02.00 WIB.
by BolaGoalNet
Keyword:
Prediksi Skor Espanyol vs Atheltic Bilbao 03 Mei 2011, Perkiraan Hasil Akhir Pertandingan La Liga, prediksi espanyol vs bilbao, prediksi espanyol vs atletico bilbao, prediksi skor espanyol vs bilbao, prediksi skor pertandingan espanyol vs bilbao, www.prediksi espanyol vs bilbao, prediksi scor espanyol vs atletic bilbao, video youtube prediksi scor espanyol vs atletic bilbao.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar